-->

RESEP CUMI MASAK ASAM MANIS

Resep cumi masak asam manis

Resepnusantara.xyz - Resep dan Cara Membuat Cumi Masak Asam Manis. Kali ini kita akan berkreasi dengan bahan dasar cumi ya bunda.

Penasaran ingin mencobanya dirumah? Yuk langsung aja kita intip apa saja bahan² yang musti di siapkan dan bagaimana cara memasak cumi asam manis.

Bahanya:
* 500 gr cumi, potong sesui selera
* 1 buah bawang Bombay, potong kasar
* 3 siung bawang putih, cincang halus
* 1/2 buah wortel, potong korek api
* 2 buah cabe merah, potong potong
* 2 buah cabe hijau potong potong
* 2 lembar daun jeruk
* 2 buah tomat, potong potong
* 2 sdm saus cabe
* 2 sdm saus tomat
* 2 sdm saus tiram
* gula garam secukupnya

Cara Memasaknya:
1.) Tumis bawang Bombay, bawang putih & daun jeruk hingga wangi.
2.) Masukan wortel, cabe merah + hijau. aduk hingga layu.
3.) Masukan tomato, saus tomato, saus cabe, saus tiram, garam + gula. Masukan sedikit air. Aduk hingga rata.
4.) Masukan cumi aduk hingga rata. jika cumi udah mengeras angkat.

Baca Juga : Resep dan Cara Membuat Semur Jengkol Maknyus

Jika masak cumi ingin benar-benar empuk, terlebih dulu dikukus hingga empuk sebelum di masak.


Itulah Resep dan Cara Paling Mudah Membuat Cumi Masak Asam Manis Bagi Pemula. Selamat mencoba…Jangan lupa bantu share ya bunda.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "RESEP CUMI MASAK ASAM MANIS"

Posting Komentar

Silakan berkomentar dengan bijak :)

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel